Katalog Dua Pendekar Pembelah Langit

0
Penata gambar
Penata artistik
Sinopsis

Dua pendekar, Somba (Advent Bangun) dan Andini (Merry S. Mustaf) saling bertanding memperebutkan pedang pusaka perguruan, Garuda Sakti. Andini dinyatakan menang oleh sang guru, tapi Somba tetap ingin memiliki pedang itu, karenanya ia menguntit Andini terus. Ternyata pedang itu dicuri orang, saat Andini berziarah ke makam ayahnya yang sangat berkeinginan memiliki pedang pusaka itu, dan ketika tak berhasil, lalu menyuruh Andini meneruskan niatnya. Pedang yang jadi incaran banyak pihak itu berpindah tangan terus. Maka Somba dan Andini harus berkelahi terus, sampai pada penguasa pedang yang paling hebat. Pemilik pedang terakhir ini ternyata teman seperguruan guru mereka, Rahwana (WD Mochtar), tapi lalu mengambil jalan hitam. Pedang kembali. Somba dan Andini pun bersatu.

Catatan

Kopi VHS judul ini dapat diakses dari Koleksi Sinematek Indonesia.