Iwan Setiawan

Sebagai penulis lepas, Pandita Buddha kelahiran Tangerang ini menulis apa saja, mulai dari opini sampai ulasan seni. Jebolan jurusan Jurnalistik IISIP ini pernah juga bekerja sebagai humas dance company dan festival film.

Pietrajaya Burnama datang dari dunia yang sesungguhnya bukan sinema. Pada awal 1960-an, di masa keemasan Akademi Teater Nasional Indonesia, dia satu di antara aktor yang mampu mengganyah panggung Gedung Kesenian Jakarta.