Katalog Anak Yatim
Sutradara: Fritz G Schadt
Produser: Washi Dipa
Pemeran: Rully Mangunsong, Harry Permana, Totok HP, Mila Sari, Wolly Sutinah, Mansjur Sjah, Aminah Cendrakasih, Ellya Khadam, Farida Arriany, Dicky Zulkarnaen, Sophan Sophiaan, Rosaline Oscar, Widyawati
Produser: Washi Dipa
Pemeran: Rully Mangunsong, Harry Permana, Totok HP, Mila Sari, Wolly Sutinah, Mansjur Sjah, Aminah Cendrakasih, Ellya Khadam, Farida Arriany, Dicky Zulkarnaen, Sophan Sophiaan, Rosaline Oscar, Widyawati
Sinopsis
Ketika ibunya meninggal, ayahnya (Sophan Sophiaan) kawin lagi, hingga Yeyen (Rully Mangunsong) punya ibu tiri (Widyawati). Yeyen lalu terbawa mimpi dan dongeng tentang ibu tiri, hingga suatu kali karena terbawa kejadian yang menarik perhatiannya, ia lupa dan tak ingin pulang. Ia lalu bersahabat dengan gelandangan. Ia melihat kegembiraan hidup. Dan ia juga akhirnya disadarkan oleh ibu dan ayah sahabatnya, Yoyo (Harry Permana) bahwa ibu tiri tetap seorang ibu. Ia dinasehati untuk pulang, sementara ayahnya yang menuduh istrinya berbuat yang tidak-tidak, juga sibuk mencari. Yeyen akhirnya pulang.
Catatan
Kopi VHS judul ini dapat diakses dari Koleksi Sinematek Indonesia.